Connect with us

Bisnis

5 Tips Mendapatkan Harga Peralatan Safety Termurah [Daftar Harga Terbaru]

Published

on

5 Tips Mendapatkan Harga Peralatan Safety Termurah Daftar Harga Terbaru

Di artikel hari ini, kita akan membahas bagaimana memilih peralatan safety berkualitas. Tidak hanya itu, kita juga membagikan tips-tips mendapatkan harga peralatan safety. Tentunya dengan harga termurah. Serta membeli perlengkapan melengkapi kebutuhan pekerjaan.

Orang yang bekerja di lapangan membutuhkan perlengkapan keselamatan kerja. Karena sangat penting untuk melindungi keselamatan mereka. Tidak akan ada yang tau apa yang bisa terjadi saat di lapangan.

Hal-hal yang tak terduga pun harus bisa di antisipasi oleh para pekerja. Itulah mengapa perlunya mempersiapkan semua kontraktor dan juga pekerja dengan alat safety yang memadai.

Daftar Estimasi Harga Peralatan Safety

JENIS BARANGESTIMASI HARGA
Safety VestRp. 60.000 – Rp. 100.000
Helm Safety ProyekRp. 40.000 – Rp. 300.000
Climbing Protection (Beal Carabiner)Rp. 70.000 – Rp. 200.000
Harness & Safety BeltRp. 150.000 – Rp. 250.000
Masker RespiratorRp. 20.000 – Rp. 200.000
First Aid KitRp. 100.000 – Rp. 250.000
Eye WashRp. 4.000.000 – Rp. 8.500.000
Gas DetectorRp. 4.000.000 – Rp. 15.000.000
Tenda PletonRp. 3.000.000 – Rp. 11.000.000
Rubber BoatRp. 250.000 – Rp. 11.000.000
RaincoatsRp. 15.000 – Rp. 150.000
Traffic Safety ConeRp. 95.000 – Rp. 125.000
Life JacketRp. 50.000 – Rp. 600.000
Pembatas JalanRp. 800.000
Safety Sign Assembly PointRp. 200.000 – Rp. 250.000
Kacamata SafetyRp. 20.000 – Rp. 250.000
Hand GlovesRp. 50.000 – Rp. 250.000
Kacamata LasRp. 30.000
Rubber BootsRp. 100.000 – Rp. 150.000
Ear ProtectionRp. 50.000 – Rp. 450.000
Safety ShoesRp. 150.000 – Rp. 2.000.000
Safety ClothesRp. 75.000 – Rp. 250.000
APARRp. 200.000 – Rp. 500.000
Ear plugRp. 30.000

Tips Mendapatkan Harga Peralatan Safety Termurah

Tips Mendapatkan Harga Peralatan Safety Termurah

1. Mencari Vendor atau Supplier Peralatan Safety

Langkah pertama dalam memilih harga peralatan safety terbaik. Dengan mencari seorang penjual yang terpercaya. Vendor adalah kata lain dari penjual atau pihak yang akan memberikan anda semua produk.

Mencari seorang vendor yang bisa Anda percayai sangatlah penting. Vendor akan bertanggung jawab untuk memberikan Anda produk dengan kualitas dan harga yang anda butuhkan. Tentunya request masing masing customer akan sangat berbeda dengan yang lainnya.

Kebutuhan setiap masing-masing proyek akan berbeda. Contohnya adalah perbedaan proyek seperti di kapal atau juga proyek konstruksi di kota. Terdapat perbedaan antara, kebutuhan perlengkapan keselamatan marine dan kontruksi.

Untuk mencari vendor yang sesuai, ada beberapa faktor yang harus anda perhatikan. Tentunya yang pertama adalah sebuah toko yang bisa memberikan apa yang Anda butuhkan. Contohnya anda membutuhkan produk seperti rompi safety atau safety vest.

Pastikan produk yang ingin anda beli sudah sesuai dengan kebutuhan. Anda juga harus memperhatikan stock yang dimiliki oleh masing-masing toko. Biasanya, akan ada stock yang terbatas untuk masing-masing produk.

Itulah mengapa melihat angka stock terlebih dahulu sangat penting. Jika tidak tertera, Anda juga bisa menghubungi pihak vendor untuk menanyakan terkait stock yang mereka miliki. Ada beberapa saat pas toko yang Anda inginkan tidak menjual sesuai stock yang dibutuhkan.

Saat itu terjadi, Anda bisa memilih untuk menunggu atau juga memilih vendor yang penjual produk keselamatan lainnya. Dengan mencari beberapa opsi vendor. Kamu dapat membandingkan harga peralatan safety. Temukan yang sesuai dengan kebutuhan.


2. Mencoba Layanan Pre-Order

Solusi lain saat Anda memesan dari vendor dengan stock yang tidak memadai. Anda bisa melakukan pre-order atau memesan barang dari jarak jauh. Ini biasanya dilakukan oleh perusahaan yang membutuhkan suatu produk dalam jumlah besar.

Namun, ini harus dilakukan dari jauh-jauh hari dan sekitar 1 bulan sebelumnya. Ketika sudah menghubungi vendor. Anda pun bisa mendiskusikan prosedur berikutnya. Pre order bisa Anda lakukan secara bertahap. Para pembeli biasanya harus melakukan sejumlah pembayaran terlebih dahulu.

Dengan melakukan pre-order, Anda bisa mendapatkan produk dengan jumlah yang dibutuhkan. Namun, akan ada waktu pengerjaannya. Sehingga barang tidak bisa sampai dalam hitungan hari.


3. Memilih Vendor yang Handal dan Berkualitas

Produk yang terjual akan mencerminkan kualitas kerja dari para vendor. Penjual harus memiliki kualitas pelayanan yang tinggi untuk bisa menyajikan produk bagus. Toko yang menjual produk seperti peralatan safety ini tidak akan sukses dalam satu malam saja.

Mereka harus merintis bisnis mereka untuk menjadi yang terbaik. Untuk mencapai ini, semua vendor akan harus memiliki suplai barang yang banyak. Vendor seperti perusahaan juga menjadi solusi terbaik jika Anda ingin membeli dalam jumlah banyak.

Secara umum, vendor yang handal akan sudah terkenal. Sehingga reputasi dari vendor tersebut pun tidak perlu anda ragukan lagi. Karena anda sudah kenal dengan vendor tersebut dari para pengguna lain.

Kualitas harus diperhatikan saat membeli produk. Prioritaskan barang yang Anda beli dan juga pelayanan yang Anda terima sebagai pelanggan. Sebagai pelanggan, anda berhak untuk mendapatkan pelayanan terbaik.

Contoh pelayanan yang bagus adalah seperti waktu respon dan juga keramahan. Atau bisa perhatikan dari tata cara membalas pesan. Saat membeli produk, Anda bisa bertanya-tanya dan melihat cara mereka melayani.

Ini akan membuktikan bahwa vendor tersebut bisa menjual barang secara professional atau tidak. Ketika vendor sudah bisa dipercaya untuk menjual barang dengan pelayanan yang bagus. Maka anda bisa membeli dari tempat tersebut.

Waktu respon juga perlu diperhatikan oleh para pelanggan. Untuk para pembeli, Anda tidak harus menghabiskan waktu untuk menunggu. Biasanya, vendor yang bagus akan menawarkan cara berkomunikasi yang sangat cepat.

Contohnya adalah melalui telpon atau juga melalui nomor Whatsapp bisnis. Semua pelayanan berikut ini akan memudahkan Anda dalam membeli produk yang pelanggan butuh secara online.

Ini akan mencerminkan kualitas barang yang mereka tawarkan. Karena dengan pelayanan pelanggan kualitas tinggi, maka mereka sudah memiliki pengalaman dalam bisnis tersebut.


4. Membeli produk sesuai dengan kebutuhan

Untuk pembeli pertama, Anda harus tau alasan memilih toko alat safety dan barang yang anda butuhkan. Karena jika anda membeli dari sebuah vendor pertama kalinya, maka tidak akan ada jaminan yang pasti.

Pembeli harus sangat memperhatikan dan sadar akan produk yang mereka beli. Untuk menghindari kerugian dan penyesalan. Orang-orang membeli produk dalam jumlah yang sedikit. Dengan itu, Anda juga perlu mengetahui tips memilih peralatan safety sebelum membeli.

Membeli produk dalam jumlah sedikit mempunyai tujuan untuk mencoba produk terlebih dahulu. Misalnya, Anda akan bisa menghindari kerugian dengan mencoba membeli satu barang terlebih dahulu.

Sebelum memesan barang contohnya dengan jumlah 200 produk. Pelanggan bisa coba membeli barang dalam eceran atau 1 saja dulu. Kalau sudah puas dengan produk dan harga peralatan safety tersebut. Maka anda bisa memesan dalam jumlah grosir. Jika tidak, maka cari vendor yang lain dengan kualitas dan harga terbaik.

Vendor akan memberikan diskon atau juga promosi jika Anda membeli barang dalam jumlah yang banyak. Jika jumlah sudah mencapai jutaan atau hingga ratusan juta, anda bisa bernegosiasi.

Siapa tau, anda bisa menerima keringanan pada biaya ongkos kirim. Pastikan memenuhi kebutuhan para kontraktor dan juga semua perlengkapan yang dibutuhkan. Karena membeli produk dari satu vendor akan menghemat banyak waktu. Anda tidak perlu membeli barang berkali-kali dari toko yang berbeda.


5. Melihat varian produk dari sebuah toko

Pelanggan akan sangat fleksibel ketika ingin membeli berbagai jenis peralatan keselamatan. Ada banyak sekali produk yang berbeda-beda untuk ditelusuri. Produk yang anda inginkan mungkin tidak bisa ditemukan di sebuah vendor ini.

Namun bisa ditemukan di vendor lain. Kami merekomendasikan teman teman semua untuk mencari vendor dengan varian produk yang banyak. Semakin banyak produk pada toko tersebut. Berarti Anda tidak perlu mencari ke tempa tempat lain untuk membeli barang yang sama.

Banyak vendor yang mengfokuskan produk mereka hanya ke satu varian saja. Sehingga saat pembeli ingin mencari barang yang lain, mereka tidak akan mendapatkan apa yang dicari.

Sebuah vendor peralatan keselamatan harus bisa menawarkan hingga puluhan produk yang berbeda beda. Karena ada banyak sekali jenis kebutuhan yang harus dilengkapi. Untuk menghemat biaya, Anda bisa membeli dari satu toko yang lengkap dan komplit. Pilihan terbaik untuk melakukan ini adalah membeli secara online. Toko online menjadi tempat yang sempurna untuk mencari semua kebutuhan seperti peralatan.

Seperti di Rian Jaya Safety, Anda dapat mengecek terlebih dahulu. Produk apa saja yang tersedia pada situsnya. Untuk informasi lebih lengkap. Menghubungi kontak yang tertera menjadi pilihan terbaik.

Baca juga: Jenis safety shoes yang dijumpai di toko alat safety

Cara Memesan Peralatan Safety Secara Online

Menyelesaikan Pembayaran

Setelah semua produk sudah Anda cari dan di list, maka barang bisa tinggal di beli. Proses transaksi berikut ini bisa memakan waktu beberapa hari. Ini juga sangat tergantung dengan pihak penjual.

Ada berbagai prosedur yang harus dilakukan secara resmi. Anda harus berhati hati sebelum melakukan transaksi. Pastikan invoice yang diberikan sudah sesuai dengan jumlah barang dan juga harga.

Terkadang, akan ada kesalahan harga pada saat pemesanan. Ini bisa berakibat total harga menjadi jauh lebih mahal daripada harga yang seharusnya dibayar.

Pelayanan pembayaran jarak jauh bisa dilakukan dengan metode transfer. Konfirmasi dan pastikan harga sudah benar antara kedua pihak.

Setelah itu, lunaskan saja transfer jika belum. Dengan ini, orderan anda akan di proses oleh pihak penjual. Pembeli pun tinggal perlu bersantai menunggu barang untuk datang.

Pengiriman Barang

Langkah yang tidak kalah penting adalah saat pengiriman barang. Langkah ini sangat penting karena ini merupakan tahap terakhir dari proses membeli Anda. Saat pengiriman barang, ada 3 hal yang harus anda perhatikan.

Pertama adalah ongkos pengiriman. Jika ongkos pengiriman terlalu mahal, maka pembeli pun akan merasa rugi. Seperti yang telah kami sebut sebelumnya, pembeli akan bisa bernegosiasi dengan vendor. Mungkin anda bisa meminta keringanan harga untuk barang yang sangat berat.

Kemudian, anda juga harus memperhatikan waktu pengiriman. Ada proyek-proyek atau pembeli yang membutuhkan barang secepat mungkin. Ini karena pesanan tersebut sangat mendadak dan harus langsung proses.

Vendor tidak akan bisa menjanjikan Anda barang untuk datang dengan cepat. Mereka akan bisa memberikan anda estimasi waktu yang sesuai. Untuk menghindari keterlambatan barang, maka pesan produk ini jauh sebelum proyek atau konstruksi berlangsung.

Dan yang terakhir adalah memperhatikan produk yang sampai ketika sudah sampai. Sebagai pelanggan, anda berhak untuk mendapatkan barang dalam kondisi baru dan juga sempurna. Jika ada terjadinya kecacatan pada saat barang dalam transport. Maka Anda bisa mengajukan komplain. Barang akan anda refund atau anda akan menerima uang kembali.

Jadi pastikan barang yang datang utuh dan bisa anda gunakan untuk konstruksi. Berikut adalah tips penting cara membeli peralatan safety konstruksi dari vendor online.

Baca juga: Referensi toko alat safety terlengkap

Continue Reading
Advertisement
Click to comment

You must be logged in to post a comment Login

Leave a Reply